Redknot Altitude ini memiliki fit yang berbeda dengan sepatu sebelumnya, yaitu Slim Fit. Sehingga ketika dipakai akan terasa sangat fit dengan kaki Kamu. Jika kamu tidak terbiasa menggunakan Slim Fit, Kamu bisa menaikan satu ukuran dari ukuran sepatu kamu biasanya.